Pengumuman
Pengumuman Perusahaan Pers yang Terdaftar di Pemko Sibolga Tahun Anggaran 2021

Menindaklanjuti Pengumuman Penawaran Kerjasama Perusahaan Pers Dalam Promosi dan Publikasi Program dan Kegiatan Pemko Sibolga TA. 2021, Yang Di terbitkan website. Sibolgakota.go.id Pada Tanggal 11 Desember 2021 yang lalu https://www2.sibolgakota.go.id/pengumuman-kerjasama-perusahaan-pers-dalam-promosi-dan-publikasi-program-dan-kegiatan-pemko-sibolga-ta-2021/ dengan ini Kami Lampirkan Keputusan Wali Kota tentang Perusahaan Pers yang Terdaftar di Pemko Sibolga Tahun Anggaran 2021.