Laporan Liputan

KPU Kota Sibolga Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu 2019

Dinas Kominfo Kota Sibolga | SIBOLGA – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Sibolga, menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara hasil Pemilu Serentak 2019 tingkat kota Sibolga, di Aula Topaz Hotel Wisata Indah, pada Senin (29/4/2019).

Rapat pleno terbuka ini, dibuka secara resmi oleh Ketua KPU Kota Sibolga, Khalid Walid, SE, dan selanjutnya rapat dipimpin oleh Divisi Teknis Penyelenggaraan KPUD Sibolga, Salmon Tambunan, S.Pd, M.Pd.

Turut hadir dalam rapat pleno terbuka adalah unsur Forkopimda Kota Sibolga, Pimpinan OPD se-Kota Sibolga, Camat dan Lurah se-Kota Sibolga, Bawaslu Kota Sibolga, PPK se-Kota Sibolga dan para Saksi Calon Presiden, DPD serta Partai Politik.

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button