- Pengajian Rutin Pemko Masjid Al-Akbar Kantor Walikota
- Wali Kota Sibolga Hadiri Kick Off Serambi Tahun 2023
- Wali Kota Lepas Tim Safari Ramadhan 1444 H/ 2023 M Pemko Sibolga
- Sekda Terima Audiensi Pemerhati Olahraga Kota Sibolga
- Sekda Lantik 10 Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas Dilingkungan Pemerintah Kota Sibolga.
- KPP Pratama Sibolga Gelar Pekan Panutan Penyampaian SPT Tahun Pajak 2022 di Lingkungan Pemko Sibolga
- Rakor Pimpinan Kementerian/Lembaga Program Pemberantasan Korupsi Pemda dan Peluncuran Indikator MCP Tahun 2023
- Wali Kota Galang Dana Bersama Donatur Program Orangtua Asuh Peduli KTM dan Siswa Berprestasi Dari Keluarga Miskin
- Wali Kota Pimpin Rapat Paparan Draf Perda Terkait LLAJ
DPD KMDT Kota Sibolga Dilantik
- Updated: 29 Oktober 2021

Dinas Kominfo Kota Sibolga | SIBOLGA – Mewakili Wali Kota Sibolga H. Jamaluddin Pohan. Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Josua Hutapea, S.Sos, menghadiri pelantikan Dewan Pimpinan Daerah Komite Masyarakat Danau Toba (DPD KMDT) Kota Sibolga masa bakti 2021-2026, di Lantai 3 Gedung Baru Pelindo Sibolga, pada Jumat (29/10/21) sore.
Wali Kota dalam sambutan yang dibacakan Asisten, menyampaikan selamat kepada Ketua KMDT Kota Sibolga Jamil Zeb Tumori, SH, M.AP, dan jajaran DPD KMDT Kota Sibolga yang telah dilantik. Serta berharap kepengurusan DPD KMDT Kota Sibolga yang baru dilantik, mampu membantu mewujudkan Kota Sibolga menjadi destinasi wisata, sebagai bahagian dari pembangunan kawasan Danau Toba.
Hadir dalam Pelantikan ini, Plt Ketua DPW KMDT Provinsi Sumatera Utara Prof. Sihol Situngkir beserta rombongan, unsur Forkopimda, KPw BI Sibolga Aswin Kosotali, Ketua DPD KMDT Tapanuli Tengah Tutak Hutagalung, Kadis PMPTSP Kota Sibolga Resdi Dorlince Sianturi, SE, dan beberapa Perwakilan Pimpinan OPD Kota Sibolga, dan jajaran kepengurusan KMDT Kota Sibolga yang dilantik.